Kamis, 26 Juli 2012

Sekilas tentang Olimpiade (1)

26.7.12 Posted by sukriyadi No comments

Pemenang dan medali Olimpiade



Atlet Cabang olahraga Periode
Medali emas
Medali perak
Medali perunggu
Total
Bendera Amerika Serikat Michael Phelps Renang 2004–2008 14 2 16
Bendera Uni Soviet Larissa Latynina Senam artistik 1956–1964 9 5 4 18
Bendera Finlandia Paavo Nurmi Atletik 1920–1928 9 3 12
Bendera Amerika Serikat Mark Spitz Renang 1968–1972 9 1 1 11
Bendera Amerika Serikat Carl Lewis Atletik 1984–1996 9 1 10
Bendera Norwegia Bjørn Dæhlie Ski lintas alam 1992–1998 8 4 12
Bendera Jerman Birgit Fischer Dayung 1980–2004 8 4 12
Bendera Jepang Sawao Kato Senam artistik 1968–1976 8 3 1 12
Bendera Amerika Serikat Jenny Thompson Renang 1992–2004 8 3 1 12
Bendera Amerika Serikat Matt Biondi Renang 1984–1992 8 2 1 11

Sumber: Situs resmi Olimpiade[162]
Mengenai perolehan medali, IOC memang tidak mengakui urutan global berdasarkan negara, tabulasi medali ditampilkan sekedar untuk informasi saja. Lebih lanjut, hasil-hasil yang ditampilkan merupakan hasil resmi dan diambil dari "Laporan Resmi" - sebuah dokumen yang diterbitkan untuk setiap Olimpiade oleh Komite Organisasi. Namun untuk Olimpiade-Olimpiade mula-mula hingga Olimpiade Antwerpen 1920, terdapat kesulitan dalam menghitung jumlah medali per negara, karena banyak tim yang mengikutsertakan atlet dari negara-negara lainnya. Tabulasi medali berdasarkan negara ini bersumber dari jumlah medali emas yang diperoleh, dengan medali emas mendapat prioritas lebih tinggi dari perak dan perunggu. Kemenangan beregu dianggap sebagai satu medali saja. Dengan mengacu kepada data yang dirilis oleh Komite Olimpiade Internasional, berikut ini adalah sepuluh negara dengan perolehan medali terbanyak sepanjang sejarah penyelenggaraan Olimpiade, baik Musim Panas maupun Musim Dingin:

Peringkat Negara Jumlah Olimpiade
yang diikuti
Medali emas
Medali perak
Medali perunggu
Total Sumber
1  Amerika Serikat 46 1016 824 709 2549
2  Uni Soviet 18 473 376 355 1204
3  Jerman 41 336 377 386 1099
4  Britania Raya 47 216 258 263 737
5  Perancis 47 218 239 273 730
6  Italia 46 228 189 211 628
7  Swedia 46 190 193 221 604
8  Jerman Timur 11 192 165 162 519
9  Hongaria 45 159 143 163 465
10  Finlandia 44 142 142 171 455
...






48  Indonesia 13 6 9 10 25




0 komentar:

Posting Komentar

Isi Komentar Disini !!!